Senin, 29 Januari 2024

LATIHAN KREATIVITAS

 

KERJAKAN SOAL DI BAWAH INI

  1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan kreativitas menurut Anda. Bagaimana kreativitas berbeda dari kecerdasan atau keahlian?
  2. Sebutkan lima kegiatan atau hobi yang menurut Anda dapat merangsang kreativitas seseorang. Jelaskan mengapa Anda memilih kegiatan-kegiatan tersebut.
  3. Anda diberikan tugas untuk menciptakan produk atau solusi inovatif untuk mengatasi masalah di lingkungan Anda. Bagaimana Anda akan mendekati tugas ini? Gambarkan proses kreatif Anda dari ide awal hingga implementasi.
  4. Apa yang Anda pikirkan tentang peran lingkungan dalam mendorong atau menghambat kreativitas seseorang? Berikan contoh konkret.
  5. Jelaskan konsep "pikiran terbuka" dan "pikiran tertutup" dalam konteks kreativitas. Mengapa penting untuk memiliki pikiran terbuka dalam mengembangkan ide kreatif?
  6. Bagaimana Anda akan mengukur tingkat kreativitas seseorang? Apa faktor-faktor yang dapat memengaruhi tingkat kreativitas seseorang?
  7. Diskusikan peran risiko dalam proses kreatif. Apakah menurut Anda seseorang harus bersedia mengambil risiko untuk menjadi lebih kreatif?
  8. Berikan contoh situasi di mana Anda atau seseorang yang Anda kenal menghadapi hambatan kreatif. Bagaimana cara mengatasinya?
  9. Jelaskan perbedaan antara kreativitas individu dan kreativitas kelompok. Apa manfaat dan tantangan dari masing-masing pendekatan ini?
  10. Apakah menurut Anda kreativitas dapat dipelajari atau ditingkatkan? Berikan alasan mendukung argumen Anda.
SELAMAT MENGERJAKAN

2 komentar:

  1. Nama: Reza Ahmada Putra
    Kelas: IXF
    Absen: 25
    1.kreativitas adalah suatu kemampuan untuk menciptakan suatu hal atau suatu benda. Oleh sebab itu, kreativitas bisa juga dikatakan sebagai seseorang yang menggunakan daya imajinasinya dan sejumlah kemungkinan yang kemudian diperoleh karena interaksi dengan ide ataupun gagasan, orang lain, dan lingkungan.


    2.Ketahui manfaat dan makna dari hobi
    Cara pertama yang bisa Grameds lakukan untuk mengembangkan diri melalui hobi yakni dengan mengetahui makna dan manfaat dari hobi.


    3.Mengetahui kebutuhan pelanggan
       Fokuslah pada tujuan
      Carilah sudut pandang berbeda
      Meningkatkan tampilan produk
      Inovasi pelayanan dan penyajian


    4.Kreativitas adalah kekuatan yang membedakan manusia dari makhluk lain dan membantu memajukan peradaban manusia selama berabad-abad. Melalui contoh-contoh kreativitas dalam karya seni, teknologi, sastra, musik, dan arsitektur, manusia dapat melihat betapa pentingnya kreativitas dalam berbagai aspek kehidupan. Hal ini juga menjadi kunci untuk menciptakan masa depan yang lebih baik.


    5.Open minded adalah berpikiran terbuka. Keterbukaan pikiran adalah karakteristik yang melibatkan penerimaan terhadap beragam ide, argumen, dan informasi. Berpikiran terbuka umumnya dianggap sebagai kualitas positif. Ini adalah kemampuan yang diperlukan untuk berpikir kritis dan rasional.

    Jika Anda tidak terbuka terhadap ide dan perspektif lain, sulit untuk melihat semua faktor yang berkontribusi terhadap masalah atau menghasilkan solusi yang efektif. Dalam dunia yang semakin terpolarisasi, mampu melangkah keluar dari zona nyaman Anda dan menganggap perspektif dan ide lain adalah penting.



    6.ada banyak hal yang mempengaruhi kreativitas seseorang dapat berkembang. Faktor-faktor yang mempengaruhi kreativitas diantaranya stimulasi, lingkungan, pengalaman hidup sebelumnya, dan kepribadian.

    “Sebagai contoh, ada orang-orang yang kepribadiannya open-minded sehingga akan lebih mudah mengembangan kreativitasnya dibanding dengan yang tidak. Karena orang yang open-minded biasanya lebih mudah menerima suatu hal diluar dirinya dan kebiasannya”, ujar Dian.


    7.Analisis risiko bertujuan untuk mengetahui profil dan peta dari risiko-risiko yang ada  dan akan digunakan dalam proses evaluasi dan strategi penanganan risiko. Proses analisis risiko dilakukan dengan cara mencermati sumber risiko dan tingkat pengendalian yang ada serta dilanjutkan dengan menilai risiko dari sisi konsekuensi (level Konsekuensi)  dan kemungkinan (Level Frekuensi)  terjadinya.

    8.Kurang memahami tujuan dan sasaran yang akan dicapai.  Takut Berbuat Salah.  Takut Dikritik. 
    Homeostasis.  Selalu Merasionalisasi Keadaan

    9.untuk mempergunakan igmajinasi sebagai kemungkinan besar yang bisa di peroleh dari hal interaksi

    10.Hadiyati mendefinisikan kreativitas sebagai inisiatif terhadap suatu produk atau proses yang bermanfaat, benar, tepat, dan bernilai terhadap suatu tugas yang lebih bersifat heuristic yaitu sesuatu yang merupakan pedoman, petunjuk, atau panduan yang tidak lengkap yang akan menuntun kita untuk mengerti, mempelajari, atau menemukan sesuatu yang baru. Atribut orang yang kreatif adalah: terbuka terhadap pengalaman, suka memperhatikan, melihat sesuatu dengan cara yang tidak biasa, kesungguhan, menerima dan merekonsiliasi sesuatu yang bertentangan, toleransi terhadap sesuatu yang tidak jelas, independen dalam mengambil keputusan, berpikir dan bertindak, memerlukan dan mengasumsikan otonomi, percaya diri, tidak menjadi subjek dari standar dan kendali kelompok, rela mengambil resiko yang diperhitungkan, gigih, sensitif terhadap permasalahan, kemampuan untuk mengkombinasikan banyak gagasan, orisinil, responsif terhadap perasaan, terbuka terhadap fenomena yang belum jelas, motivasi, bebas dari rasa takut gagal, berpikir dalam imajinasi, selektif.

    BalasHapus